INTERNANTIONAL JOINT SEMINAR UIN-UPSI WITH THEME “CHALLENGES IN PEDAGOGY FOR NEW GENERATION”

Prodi PIAUD FITK UIN Sumatera Utara Medan melaksanakan kegiatan Joint Seminar International kolaborasi antara UIN Sumatera Utara Medan dengan Universitas Pendidikan Sultan Idris (UPSI) yang dilaksanakan di Aula Laboratorium CPRI, UPSI. Yang dimana  dilaksanakan pada tanggal 30 Agustus 2024 yang di isi oleh Keynote Speaker  yaitu Prof. Dr. Khadijah, M.Ag, Dr. Jia Xin, Dr. Romarzila Binti Omar, dan Dr. Ahmad Syukri Sitorus, M.Pd. yang dimoderatorin oleh Nur Syaidatul Sahra Binti Norazmee. Adapun tema International Joint Seminar UIN-UPSI yaitu “Challenges In Pedagogy For New Generation”. Seminar ini bertujuan untuk membahas tantangan pedagogic dalam keguruan untuk generasi masa kini, dan mempererat hubungan antara para dosen UIN Sumatera Utara Medan dengan Universitas Pendidikan Sultan Idris.